
PERPISAHAN SISWA - SISWI KELAS 6 TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Pada Hari Rabu 21 Juni 2023 MIN 2 Aceh Utara Menggelar acara agenda tahunan yaitu perpisahan atau pelepasan siswa/I kelas VI Acara yang di gelar di Lapangan Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Aceh Utara.
Adapun tujuan mengadakan Kegiatan tersebut untuk melepas siswa/siswi kelas VI yang telah selesai melaksanakan Ujian Madrasah dan ujian Sekolah, Dalam acara kegiatan pelepasan siswa kelas VI MIN 2 Aceh Utara menampilakan beberapa penampilan yang dilakukan oleh siswa/I MIN 2 Karimun diantaranya Kegiatan Khataman Qur’an yang dilaksanakan Siswa Kelas VI, Tari Persembahan yakni tarian Ranup Lampuan, Tarian Tarek Pukat, Dan Kasidah -kasidah yang di bawakan oleh Siswa-siswi di Madrasah
Acara pelepasan 36 siswa tersebut berlangsung tertib, dan meriah dan Siswa - Siswi Kelas VI Merasa sangat Terharu dengan adanya diadakan Acara pelepasan Tersebut.
Sebelum acara di tutup kata penyampaian dari Kepala MIN 2 Aceh Utara beliau menyampaikan kami keluarga besar MIN 2 Aceh Utara sangat sedih Karena ini adalah pertemuan terakhir di madrasah dengan anak didik kami yang kelas VI. Selanjutnya kami berterimakasih kepada Bapak dan Ibu Orang Tua telah mempercayai kami untuk mendidik anak-anak Bapak Ibu. Buat anak-anak berbaktilah kalian kepada Ibu Bapak teruslah semangat menuntut ilmu. Tutup kepala Madrasah. Dan diakhir acara dilaksanakan Pemberian Sertifikat Kelulusan Oleh Kepala Madrasah Bapak Drs. Asbahani Kepada Semua Siswa - Siswi Kelas VI.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PPKM DAN ASPENMAD PADA MIN 2 ACEH UTARA
Aceh Utara, Sabtu ( 11/11/2023 ) : Assesmen pada dasarnya rutin dilakukan oleh tim pengawas. Hal ini bertujuan agar madrasah dapat memenuhi standar pendidikan nasional.Assesmen dan
Visitasi Tim Asesor BAN S/M di MIN 2 Aceh Utara Tahun 2023
Tim asesor yang melakukan kegiatan visitasi ke MIN 2 Aceh Utara sebanyak dua orang, yakni Mellyzar S. Pd.I. M.Pd, dan Dr Harjoni, S.Sos.I. M.Si. Kegiatan visitasi dilaksanakan d
ANBK TAHUN 2023 MIN 2 ACEH UTARA
Aceh Utara: Setelah siswa kelas V pada hari kedua ANBK MIN 2 Aceh Utara selesai mengikuti ANBK, maka berakhirlah ANBK tahun 2023 sukses dilaksanakan, Selasa, 24 Oktober 2023. A
Kunjungan Pengawas Madrasah Yang Baru di MIN 2 Aceh Utara
Aceh Utara, MIN 2 Aceh Utara menerima kunjungan Pengawas Madrasah tingkat MI Yang Baru di Lantik di Aceh Utara Yaitu, Ibu Nurlia, S.Ag., M.Pd pada hari Rabu, 09 Agustus 202
PENGELOLAAN SIMPATIKA GANJIL 2023/2024
Sehubungan dengan dimulainya pendataan Simpatika Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2023/2024, Kepala MIN 2 Aceh Utara, Drs. Asbahani Senin, (24/07/2023) di ruang guru, menekan
SIMULASI KSM 2021 PADA MIN 2 ACEH UTARA
Kementerian Agama RI akan menggelar Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tahun 2021 Kompetisi Sains Madrasah Tahun 2021 ini dilaksanakan secara Online.Pelaksanaan KSM secara virtual tersebut
Selamat Hari Pramuka Ke 60 Pada Tahun 2021
Hari Pramuka Indonesia diperingati setiap tanggal 14 Agustus. Tahun ini, Pramuka atau Praja Muda Karana berusia 60 tahun. Dikutip dari situs laman pramuka.id, tahun ini Gerakan Pramuka
Jelang KSM 2021, Kepala MIN 2 Aceh Utara Memberi Arahan dan Semangat Belajar
Kompetisi Sains Madrasah (KSM) yang digelar sejak 2012 merupakan kegiatan yang dilaksanakan Kementerian Agama dengan tujuan membangun kompetensi sains dikalangan pelajar madrasah. KSM t